Pondok Pesantren Al-Amin Mojokerto

kesehatan

Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur Apresiasi Poskestren di Pondok Pesantren Al-Amin

Al Amin News – Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Jawa Timur melakukan penilaian Pos Kesehatan Pesantren (Poskestren) dan monitoring ke Pondok Pesantren Al-Amin Mojokerto untuk persiapan Pembelajaran Tatap Muka (PTM). Kegiatan tersebut dilakukan untuk memastikan kesiapan PTM sesuai dengan protokol kesehatan, Selasa (25/5/2021). Kunjungan dari Dinkes Provinsi Jawa Timur bertujuan melihat kesiapan Pondok Pesantren Al-Amin berkaitan …

Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur Apresiasi Poskestren di Pondok Pesantren Al-Amin Read More »

Launching Poskestren, Bentuk Komitmen Pondok Pesantren Al-Amin dalam Pelayanan Kesehatan

Selasa, 9 Februari 2021, sedari pagi sudah terdengar lantunan merdu sholawat menggema di lingkungan Pondok Pesantren Al-Amin Mojokerto. Sholawat yang dilantunkan oleh Grup Sholawat Al Banjari Hubbul Amin itu menjadi penanda akan dihelatnya sebuah acara bertajuk Launching Pos Kesehatan Pesantren (Poskestren) Pondok Pesantren Al-Amin. Pandemi Covid-19 belum usai melanda negeri ini. Namun segala sesuatu harus …

Launching Poskestren, Bentuk Komitmen Pondok Pesantren Al-Amin dalam Pelayanan Kesehatan Read More »